Alur pendataan peserta UN SMA/SMK Tahun 2016
Momen ujian nasional tahun 2016 sudah di depan mata. Operator sekolah (operator dapodik dibuat sibuk untuk mengelola peserta UN Tahun 2016. Adapun langkah-langkahnya sebagai berikut :
- masuk ke dalam web pendataan dapodik http://dapo.dikmen.kemdikbud.go.id/manajemen_un/web/
2. Masukkan Username dan Password dapodik anda. Setelah masuk maka akan tampil seperti di bawah ini. Klik Bagian Calon Peserta UN :
3. Unduh file calon peserta UN, berita acara dll.
4. Setelah diunduh, ada file yang berakhiran .dz
5. Buka Aplikasi Biodata UN 2016 Offline copy paste Folder 19-01 dan rename menjadi 19-08 ( Khusus Jeneponto ). jika belum punya aplikasix bisa teman-teman Download Pada Link Berikut : https://doc-0g-94-docs.googleusercontent.com/docs/securesc/lom729i019gg1f7it0g0rkd0k60cubc2/dlu3bn6s79ii1k80q7to4mkpfksl5p4n/1450173600000/14937943194654316308/15790158112151779848/0B3vp_2-nKJxHcEIxTjVYQmVFTmM?e=download&nonce=1pp92qm1rlmq0&user=15790158112151779848&hash=spsk631qr5dnrnmlv16v9hl2fm0im09u
Buat folder dapodik sejajar dengan biodata di program bio Un offline 2016.
6. Setelah itu, copy pastekan hasil unduhan file yang berakhiran .dz ke dalam folder dapodik tersebut.
7. Buka program BIODATA UN. dengan User : admin dan Password : Admin47
8. lalu klik pada bagian eksport/import. Klik bagian import dapodik, pilih Kabupaten dan sekolah anda lalu proses.
9. Setelah berhasil, hasil akan nampak seperti pada gambar di bawah ini.
10. Kalau mau edit, silahkan klik pada bagian siswa. Jika datanya sudah oke, copy database anda, lalu serahkan ke dinas pendidikan kab/kota.
No comments:
Post a Comment